Review Kamera Nikon Coolpix P530 dan Nikon Coolpix P600

AneKamera - Kali ini kita akan coba membahas Review Kamera Nikon Coolpix P530 dan Nikon Coolpix P600. Kamera ini sendiri diluncurkan bersamaan dengan kamera tangguh lainnya yang bernama AW120.  Kedua kamera tersebut adalah kamera luar biasa yang memiliki kualitas zoom yang sangat bisa diandalkan.

Pada seri Nikon Coolpix P600, kamera ini memiliki kemampuan untuk melakukan pembesaran optical zooom hingga ukuran 60 kali. Sungguh kualitas zoom yang tak dapat diremehkan bukan? Untuk mengetahui kehebatan lainnya, mari kita Review Kamera Nikon Coolpix P530 dan Nikon Coolpix P600 ini.

Kamera Nikon Coolpix P600 sendiri memiliki lensa NIKKOR yang memiliki kapasitas zoom hingga 60 kali optical zoom. Bahkan kalau anda masih kurang puas, anda bisa menggunakan fitur Dynamic Fine Zoom, dimana mampu menaikkan kapasitas zoom kamera P600 ini menjadi 2 kali lipat yang berarti 120x zoom. Lensa P600 ini sendiri adalah setara dengan lensa 24-1.440mm yang telah dilengkapi dengan super ED Glass.

P600 ini juga dibekali Nikon dengan LC yang beresolusi 921K pixel vari angle. Saat memfoto sebuah objek tak jarang tangan kita bergetar entah karena tangan yang kecapaian atau karena hal lain sehingga menyebabkan hasil jepretan yang tidak maksimal. Hal ini kini bisa diatasi dengan bantuan fitur Lens dhift vibration reduction didalam kamera P600 ini.

Fitur kamera P600 semakin lengkap karena ia mampu mengambil foto dengan kecepatan 7fps dan mampu menghasilkan video Full HD 1080p dengan dukungan sound stereo. Harga yang ditawarkan Nikon untuk memboyong kamera ini dirumah adalah sekitar 8 jutaan.

Untuk P530< Nikon membekalinya dengan sensor CMOS BSI yang memiliki resolusi 16 MP. P530 ini juga memiliki zoom yang super, meski tak memiliki kapasitas zoom sebesar P600. P530 memiliki kapasitas zoom 42 kali dan mampu diper besar hingg 84 kali berkat dukungan fitur Dynamic FIne zoom.

P530 ini juga memiliki LCD beresolusi 921K pixel yang bisa memberikan preview yang cukup baik. ia dilengkapi dengan lens shift VR yang bertugas sebagai peredam goncangan. Saat  mengggunakan optical zoom, sedikit getaran saja cukup bisa membuat hasil jepretan menjadi kabur. Dengan fitur peredam tersebut, ia mampu memberikan gambaran yang baik meski terjadi getaran yang tak diinginkan.

Review Kamera Nikon Coolpix P530 dan Nikon Coolpix P600

Nikon Coolpix P530 ini sendiri dijual di kisaran harga 6,5 jutaan rupiah saja. Kamera terbaru tersebut sudah mulai dipasarkan sejak februari 2014 yang lalu. Menurut hasil Review Kamera Nikon Coolpix P530 dan Nikon Coolpix P600 tersebut, kami merasa kamera ini memiliki nilai yang cukup tinggi. Harga yang ditawarkannya menggiurkan ditambah dengan fitur super zoom yang ditawarkannya, membuat kamera ini menjadi salah satu kamera yang patut dikoleksi.

Spesifikasi Lengkap Nikon Coolpix P530 dan Coolpix P600

SPECIFICATIONS NIKON P530 NIKON P600
Body type SLR-like (bridge) SLR-like (bridge)
Sensor
Max resolution 4608 x 3456 4608 x 3456
Effective pixels 16 megapixels 16 megapixels
Sensor photo detectors 17 megapixels 17 megapixels
Sensor size 1/2.3" (6.17 x 4.55 mm) 1/2.3" (6.17 x 4.55 mm)
Sensor type BSI-CMOS BSI-CMOS
Image
White balance presets 7 8
Custom white balance Yes Yes
Image stabilization Optical Optical
Uncompressed format No No
Optics & Focus
Focal length (equiv.) 24–1000 mm 24–1440 mm
Optical zoom 41.7× 60×
Maximum aperture F3.0 - F5.9 F3.3 - F6.5
Autofocus Contrast Detect (sensor) Contrast Detect (sensor)
Multi-area Tracking
Tracking Single
Face Detection Face Detection
Digital zoom Yes (4x) Yes (4x)
Normal focus range 50 cm (19.69″) 50 cm (19.69″)
Macro focus range 0 cm (0.16″) 1 cm (0.39″)
Screen / viewfinder
Articulated LCD Fixed Fully articulated
Screen size 3″ 3″
Screen dots 921 921
Touch screen No No
Screen type TFT-LCD with Anti-reflection coating TFT-LCD with Anti-reflection coating
Live view Yes Yes
Viewfinder type Electronic Electronic
Photography features
Minimum shutter speed 15 sec 15 sec
Maximum shutter speed 1/4000 sec 1/4000 sec
Aperture priority Yes Yes
Shutter priority Yes Yes
Manual exposure mode Yes Yes
Subject / scene modes Yes Yes
Built-in flash Yes Yes
Flash range 8.00 m 7.50 m
Flash modes TTL auto flash with monitor preflashes TTL auto flash with monitor preflashes
Continuous drive 7 fps 7 fps
Self-timer Yes Yes
Metering modes Multi Multi
Center-weighted Center-weighted
Spot Spot
Exposure compensation ±2 (at 1/3 EV steps) ±2 (at 1/3 EV steps)
Videography features
Resolutions 1920 x 1080 (30/25p, 60/50i) 1280 x 720 (60/50/30/25/15/12.5p) 960 x 540 (30/25p) 640 x 480 (120/100/30/25p) 1920 x 1080 (30/25p, 60/50i) 1280 x 720 (60/50/30/25/15/12.5p) 960 x 540 (30/25p) 640 x 480 (120/100/30/25p)
Format MPEG-4, H.264 MPEG-4, H.264
Microphone Stereo Stereo
Speaker Mono Mono
Storage
Storage types SD/SDHC/SDXC SD/SDHC/SDXC
Storage included 56 MB 56MB
Connectivity
USB USB 2.0 (480 Mbit/sec) USB 2.0 (480 Mbit/sec)
HDMI Yes Yes
Wireless Optional Built-In
Wireless notes WU-1a Wireless Mobile Adapter
Physical
Battery Battery Pack Battery Pack
Battery description Lithium-ion EN-EL5 Lithium-ion EN-EL23
Battery Life (CIPA) 240 330
Dimensions 123 x 84 x 98 mm (4.83 x 3.31 x 3.87″) 125 x 85 x 107 mm (4.92 x 3.35 x 4.21″)
Other features
GPS None None


Blog, Updated at: 02.06